Tanda-tanda kehamilan ektopik

Tanda-tanda kehamilan ektopik. Kehamilan adalah saat yang membahagiakan dan saat-saat yang paling ditunggu oleh keluarga, namun apa jadinya jika kehamilan tersebut sedikit mengalami gangguan seperti terjadinya pembuahan berada di luar rongga rahim yang seharusnya terjadi di dalam rongga rahim pada kehamilan umumnya. Kehamilan ini disebut kehamilan ektopik atau yang sering umum disebut dengan kehamilan di luar kandungan.

Tanda-tanda kehamilan ektopik

Tanda-tanda kehamilan ektopik biasanya terjadi pada leher rahim, saluran telur, rongga perut dan ovarium. Kehamilan ektopik yang paling sering terjadi adalah kehamilan terjadi pada saluran telur atau tuba falopii.

Tanda-tanda kehamilan ektopik harus diketahu sejak dini agar segera bisa dilakukan pencegahan, jika penderita masih dalam kondisi stabil dan belum terjadi rektur maka bisa dilakukan pengobatan dengan obat namun dengan pengawasan ketat dari dokter.

Tanda-tanda kehamilan ektopik antara lain terjadi seperti kehamilan normal yaoti terjadi mual lalu muntas, dan juga tidak terjadi mesntruasi. Selanjutnya terjadi perdarahan dengan darah biasanya berwarna hitam.

Pastikan Tanda-tanda kehamilan diatas adalah benar benar Tanda-tanda kehamilan ektopik dengan memeriksakan kandungan anda pada dokter ahli.

This entry was posted in Kesehatan and tagged . Bookmark the permalink.

Leave a comment